Materi Selasa 14 Januari 2020
MATERI AJAR
TEMA 6 : CITA - CITAKU
Subtema 2 : Hebatnya Cita - Citaku
Pembelajaran : 1 (Satu)
Tanggal : 14 Januari 2020
Bahasa Indonesia
Kompetensi Dasar
Indikator Pencapaian Kompetensi
3.6.
Menggali isi dan amanat puisi yang disajikan secara lisan dan tulis dengan tujuan untuk kesenangan.
3.6.1.
menjelaskan cara membuat puisi dengan benar.
4.6.
Melisankan puisi hasil karya pribadi dengan lafal, intonasi, dan ekspresi yang tepat sebagai bentuk ungkapan diri.
4.6.1.
membuat puisi secara mandiri dengan baik.
Setelah mengetahui pengertian serta unsur pembangun puisi, sekarang kita akan membahas bagaimana langkah-langkah membuat puisi yang baik dan benar, yuk kita pelajari.
Tentukan tema dan judul
Menentukan kata kunci
Menggunakan gaya bahasa
Kembangkan puisi seindah mungkin
Membayangkan suasana
Menulis puisi
MENGETAHUI BAGIAN-BAGIAN PUISI
Cita-citaku
Karya: M. Ridwan Hafidz
Cita-citaku adalah ingin menjadi dokter
Aku harus belajar
Agar bisa menggapai cita-citaku itu
Aku ingin menjadi dokter
Karena dapat menyembuhkan orang sakit
Aku harus belajar dengan sungguh-sungguh
Untuk dapat menggapai cita-citaku
Agar menjadi orang yang berguna bagi nusa dan bangsa
Serta dapat membahagiakan kedua orang tua dan keluargaku
Sebutkan judul puisi di atas.
Siapa nama penulis puisi di atas?
Apa cita-cita penulis puisi Cita-citaku?
Apa yang dilakukan penulis untuk meraih cita-citanya?
IPA
Kompetensi Dasar
Indikator Pencapaian Kompetensi
3.2.
Membandingkan siklus hidup beberapa jenis makhluk hidup serta mengaitkan dengan upaya pelestariannya.
3.2.1.
membandingkan dua daur hidup binatang dengan cermat.
4.2.
Membuat skema siklus hidup beberapa jenis makhluk hidup yang ada di lingkungan sekitarnya, dan slogan upaya pelestariannya.
4.2.1.
Membuat laporan hasil membandingkan dua daur hidup binatang dengan cermat.
METAMORFOSIS PADA HEWAN
Metamorfosis dibedakan menjadi dua, yaitu metamorfosis sempurna dan metamorfosis tidak sempurna.
Metomorfosis sempurna
Daur hidup katak
Daur hidup nyamuk
Daur hidup lalat
Metamorfosis tidak sempurna
Daur hidup kecoak
Daur hidup capung
Daur hidup jangkrik
TEMA 6 : CITA - CITAKU
Subtema 2 : Hebatnya Cita - Citaku
Pembelajaran : 1 (Satu)
Tanggal : 14 Januari 2020
Bahasa Indonesia
Kompetensi Dasar
Indikator Pencapaian Kompetensi
3.6.
Menggali isi dan amanat puisi yang disajikan secara lisan dan tulis dengan tujuan untuk kesenangan.
3.6.1.
menjelaskan cara membuat puisi dengan benar.
4.6.
Melisankan puisi hasil karya pribadi dengan lafal, intonasi, dan ekspresi yang tepat sebagai bentuk ungkapan diri.
4.6.1.
membuat puisi secara mandiri dengan baik.
Setelah mengetahui pengertian serta unsur pembangun puisi, sekarang kita akan membahas bagaimana langkah-langkah membuat puisi yang baik dan benar, yuk kita pelajari.
Tentukan tema dan judul
Menentukan kata kunci
Menggunakan gaya bahasa
Kembangkan puisi seindah mungkin
Membayangkan suasana
Menulis puisi
MENGETAHUI BAGIAN-BAGIAN PUISI
Cita-citaku
Karya: M. Ridwan Hafidz
Cita-citaku adalah ingin menjadi dokter
Aku harus belajar
Agar bisa menggapai cita-citaku itu
Aku ingin menjadi dokter
Karena dapat menyembuhkan orang sakit
Aku harus belajar dengan sungguh-sungguh
Untuk dapat menggapai cita-citaku
Agar menjadi orang yang berguna bagi nusa dan bangsa
Serta dapat membahagiakan kedua orang tua dan keluargaku
Sebutkan judul puisi di atas.
Siapa nama penulis puisi di atas?
Apa cita-cita penulis puisi Cita-citaku?
Apa yang dilakukan penulis untuk meraih cita-citanya?
IPA
Kompetensi Dasar
Indikator Pencapaian Kompetensi
3.2.
Membandingkan siklus hidup beberapa jenis makhluk hidup serta mengaitkan dengan upaya pelestariannya.
3.2.1.
membandingkan dua daur hidup binatang dengan cermat.
4.2.
Membuat skema siklus hidup beberapa jenis makhluk hidup yang ada di lingkungan sekitarnya, dan slogan upaya pelestariannya.
4.2.1.
Membuat laporan hasil membandingkan dua daur hidup binatang dengan cermat.
METAMORFOSIS PADA HEWAN
Metamorfosis dibedakan menjadi dua, yaitu metamorfosis sempurna dan metamorfosis tidak sempurna.
Metomorfosis sempurna
Daur hidup katak
Daur hidup nyamuk
Daur hidup lalat
Metamorfosis tidak sempurna
Daur hidup kecoak
Daur hidup capung
Daur hidup jangkrik
Komentar
Posting Komentar