Postingan

Menampilkan postingan dari Juli, 2019

Sub3 pembelajaran 2

tradisonal tersebut. TEMA 1 SUBTEMA 3 : Keberagaman Budaya Bangsa  PELAJARAN : 2 TANGGAL : Bahasa Indonesia Indikator: 3.2.2 Mengidentifikasi gagasan pokok dan gagasan pendukung setiap paragraf dari teks lisan. 4.2.2 Menyajikan gagasan utama dan gagasan pendukung setiap paragraf dari teks lisan dalam bentuk peta pikiran. Menemukan gagasan pokok dan pendukung dari teks lisan. IPA Indikator: 3.6.5 Menjelaskan sifat-sifat bunyi memantul menyerap. 4.6.5 Membuat peta pikiran tentang sifat bunyi memantul dan menyerap. Bunyi sebagai sebuah gelombang memiliki sifat dapat dipantulkan dan diserap. Bunyi akan dipantulkan dengan baik jika mengenai benda-benda yang keras, seperti permukaan dinding batu, semen, besi, kaca dan seng. Bunyi akan diserap jika mengenai benda-benda yang lunak, seperti gabus, kapas, dan spons. IPS Indikator: 3.2.5 Menjelaskan pengalaman sikap menghargai maknanan tradisional sebagai identitas bangsa Indonesia. 4.2.5 Mengomunikasikan pengala

TEMA 1 Subtema 3 PB 1

Indikator: 3.2.2 Mengidentifikasi gagasan pokok dan gagasan pendukung setiap paragraf dari teks lisan. 4.2.2 Menyajikan gagasan utama dan gagasan pendukung setiap paragraf dari teks lisan dalam bentuk peta pikiran. Menemukan gagasan pokok dan pendukung dari teks lisan. IPA Indikator: 3.6.5 Menjelaskan sifat-sifat bunyi memantul menyerap. 4.6.5 Membuat peta pikiran tentang sifat bunyi memantul dan menyerap. Bunyi sebagai sebuah gelombang memiliki sifat dapat dipantulkan dan diserap. Bunyi akan dipantulkan dengan baik jika mengenai benda-benda yang keras, seperti permukaan dinding batu, semen, besi, kaca dan seng. Bunyi akan diserap jika mengenai benda-benda yang lunak, seperti gabus, kapas, dan spons. IPS Indikator: 3.2.5 Menjelaskan pengalaman sikap menghargai maknanan tradisional sebagai identitas bangsa Indonesia. 4.2.5 Mengomunikasikan pengalaman sikap menghargai makanan tradisional sebagai identitas bangsa Indonesia Indonesia yang kaya akan keragaman budaya,

Tema 1 sub tema 2 pembelajaran 6

PEMBELAJARAN 6 Bahasa Indonesia Meringkas teks “Perbedaan Bukanlah Penghalang” Cara Membuat Ringkasan 1. Membaca Naskah Asli Baca naskah asli sekali atau dua kali, kalau perlu berulang kali. Mengetahui kesan umum (inti) dari tulisan. Mengetahui maksud dan sudut pandangan penulis naskah asli. 2. Mencatat Gagasan Utama Baca tulisan bagian demi bagian sambil mencatat gagasan pokok. Gagasan pokok yang telah dicatat digunakan untuk menyusun ringkasan. 3. Gunakan Kalimat Baru Gunakan kesan umum (inti) untuk membuat ringkasan. Urutan isi disesuaikan dengan naskah asli. Kalimat dalam ringkasan sebaiknya menggunakan kalimat baru. Semua kalimat baru harus menggambarkan tulisan asli. 4. Ketentuan Tambahan Susun ringkasan dalam kalimat tunggal. Ringkas kalimat menjadi frasa, frasa menjadi kata. PPKn Menceritakan pengalaman bekerja sama dalam keberagaman agama Kegiatan kerjasama dalam keberagaman agama yang ada di lingkungan kerjasama merupakan bentuk pekerjaan yang

Tema 1 sub tema 2 pembelajaran 5

PEMBELAJARAN 5 SBDP Mempraktikan gerakan tarian bungong jempa IPS Menceritakan perayaan hari besar agama Keanekaragaman Agama di Indonesia Berikut penjelasan Enam agama besar yang paling banyak dianut di Indonesia 1. Agama Islam Nama Kitab Suci : Al Qur'an Tempat Ibadah : Masjid Hari Besar Keagamaan : Hari Raya Idul Fitri, Hari Raya Idul Adha, Tahun Baru Hijrah, Isra’ Mi’raj 2. Agama Kristen Protestan Nama Kitab Suci  : Alkitab Tempat Ibadah : Gereja Hari Besar Keagamaan : Hari Natal, Hari Jumat Agung, Hari Paskah, Kenaikan Isa Almasih 3. Agama Katolik Nama Kitab Suci : Alkitab Tempat Ibadah : Gereja Hari Besar Keagamaan : Hari Natal, Hari Jumat Agung, Hari Paskah, Kenaikan Isa Almasih 4. Agama Hindu Nama Kitab Suci : Weda Tempat Ibadah : Pura Hari Besar Keagamaan : Hari Nyepi, Hari Saraswati, Hari Pagerwesi  5. Agama Buddha Nama Kitab Suci : Tri Pitaka Tempat Ibadah : Vihara Hari Besar Keagamaan : Hari Waisak, Hari Asadha, Hari Kathina 6. Agama Kong
Uji kompetensi  keragaman budaya bangsaku. 1. Nama lain dari paragraf adalah. 2. Berilah contoh dari sikap persatuan dan kesatuan. 3hewan yang dapat mendengar bunyi infrasonik adalah.. 4. Bungo jeumpa artinya adalah . 5. Bunyi di hasilkan oleh benda yang..  6. . Menolong adik adalah contoh sikap yang mencerminkan persatuan dan kesatuan di lingkungan.. . 7. Segala sesuatu yang dapat menambah pengetahuan dan wawasan seseorang di sebut. . 8. Tari bungo jeumpa dari daerah.. 9. Segi banyak adalah... 10. Bunyi dapat terdengar jika memenuhi syarat s

Tema 1 sub tema 2 pembelajaran 3

PEMBELAJARAN 3 BAHASA INDONESIA Demam berdarah merupakan ancaman bagi manusia di seluruh belahan dunia. Banyak kasus demam berdarah yang terjadi di seluruh dunia. Jumlah kasus demam berdarah yang paling tinggi di tempati oleh Asia terutama di Asia timur dan selatan. Hal ini disebabkan oleh curah hujan yang sangat tinggi sehingga memungkinkan nyamuk dengue berkembang. Sedangkan Australia dan Amerika menempati peringkat ke 2 dan ke 3 dalam kasus demam berdarah. Jumlah kasus demam berdarah di benua ini lebih kecil karena letak geografis dan iklimnya yang membuat nyamuk dengue susah untuk berkembang. Pada paragraf di atas semua kalimat membicarakan tentang demam berdarah. Berdasarkan ciri-ciri yang telah kita pelajari sebelumnya. kita bisa melihat kalimat pertama merupakan sebuah kalimat yang utuh. sedangkan kalimat-kalimat setelahnya bersifat mendukung dengan memberikan contoh, alasan, dan bukti yang merupakan ciri dari kalimat penjelas. Jadi bisa di pastikan bahwa kalimat utama pa

Tema 1 sub tema 2 pembelajaran 2

PKN Untuk menjaga persatuan bangsa, kita harus menerima keberadaan semua suku bangsa. Sikap menerima keanekargaman suku bangsa, misalnya: menerima bahasa, adat-istiadat, dan kesenian semua suku bangsa, - bersedia bergaul dan bekerja sama antarsuku bangsa, dan - tidak menganggap lebih rendah terhadap suku bangsa lain. b. Sikap Menerima Keanekaragaman Budaya di Masyarakat Sikap menerima keanekaragaman budaya dapat kita wujudkan dalam bentuk kebiasaan menjaga kelestarian budaya asli, menghindari kebiasaan yang merusak budaya asli, dan menerima budaya asing atau baru. - Cara menjaga kelestarian budaya asli antara lain ikut mempelajari dan mengikuti lomba kesenian daerah, melindungi dan merawat benda seni tradisional, dan sebagainya - Cara menghindari kebiasaan yang merusak budaya asli, misalnya tidak membuat kotor, corat-coret, dan meremehkan benda-benda seni tradisional, serta tidak mengganggu pentas seni daerah. - Menerima budaya asing atau baru yang sesuai dengan kepribadian

Tema 1 sub tema 2 pembelajaran 1

MATERI AJAR SUBTEMA 2  PEMBELAJARAN 1 BAHASA INDONESIA Menemukan gagasan pokok dan pendukung dari teks tulis Pawai Budaya sangat menarik bagi warga Kampung Babakan. Pawai ini selalu menampilkan keragaman budaya Indonesia. Udin dan teman-teman tidak pernah bosan menanti rombongan pawai lewat. Tahun ini mereka datang ke alun-alun untuk melihat pawai tersebut. Kakek Udin pun terlihat sabar menanti. Gagasan pokok di atas adalah Pawai Budaya sangat menarik.Kalimat pokok di atas adalah Pawai Budaya sangat menarik bagi warga Kampung Babakan.Gagasan pendukung di atas adalah Pawai ini selalu menampilkan keragaman budaya Indonesia, Udin dan teman-teman menanti rombongan pawai di alun-alun. Jadi Gagasan pokok terdapat dalam kalimat pokok dan biasanya ada di kalimat pertama setiap paragraf. Gagasan pendukung terdapat di kalimat kedua dan seterusnya setiap paragraf. IPA Beragam bunyi berasal dari benda yang bergetar. Getaran dari suatu benda akan mengakibatkan udara di sekitarnya bergeta